.

Lowongan Kerja TelkomTelstra Juni 2016

Lowongan Kerja Terbaru Juni 2016 TelkomTelstra adalah perusahaan yang bergerak di bidang manajemen aplikasi dan layanan jaringan (Network Application and Services/ NAS) berbasis komputasi awan.

Tentang PT TelkomTelstra

TelkomTelstra adalah sebuah perusahaan patungan (joint venture enterprise) antara Telkom Indonesia dengan Telstra Corporation dari Australia.

Perusahaan bergerak dalam ICT Managed Solutions yang meningkatkan efisiensi operasional dan produktivitas, mendukung kelangsungan bisnis, produktivitas, melindungi informasi bisnis, dan perusahaan core business yang beradapatasi dengan kondisi tataran bisnis yang selalu berubah. Kami bertujuan untuk membantu perusahaan indonesia dengan multi-nasional di Indonesia. Perusahaan ini merupakan perusahaan patungan yang didukung oleh Telkom Indonesia dan Telstra.

Sejarah berdiri PT TelkomTelstra

PT. TelkomTelstra diresmikan pada 13 Mei 2015. Komposisi kepemilikan untuk TelkomTelstra terdiri dari 51 persen milik Telkom dan 49 persen milik Telstra Australia. Modal awal untuk pembentukan usaha patungan ini berjumlah 10 juta dolar (Rp 131,8 miliar) yang mana 4.9 juta berasal dari Telkom Indonesia.

Logo PT TelkomTelstra
Logo TelkomTelstra

TelkomTelstra saat ini membuka

Lowongan Kerja Terbaru 2016 TelkomTelstra

untuk beberapa posisi dengan kualifikasi sebagai berikut:


AVP Cloud (Code: AVPC) - TelkomTelstra

Managed Cloud SaaS Specialist (Code: MCSS) - TelkomTelstra

Senior Manager Pricing (SMP) - TelkomTelstra

IT Applications Support Specialist (Code: ITASS) - TelkomTelstra

GM IT & Platform (Code: GM - ITP) - TelkomTelstra

Project Manager (Code: BPMPM) - TelkomTelstra

Project Officer (Code: BPMPO) - TelkomTelstra

AVP Marketing & Communications (Code: AVPMC) - TelkomTelstra

Solution Architect (Code: CDSSA) - TelkomTelstra

Service Management Specialist (Code: CESMS) - TelkomTelstra

L2 Technician (Code: CEL2T) - TelkomTelstra

Business Development Manager (Code: CSBDM) - TelkomTelstra


Requirement:
  • Pria/Wanita
  • Pendidikan Minimal S1 semua jurusan
  • Usia maksimal 25 Tahun.
  • Belum menikah & bersedia tidak menikah selama ikatan dinas yaitu 18 bulan
  • Fresh Graduate / memiliki pengalaman kerja maksimal 1 tahun
  • Memiliki komunikasi yang baik & pengalaman dalam organisasi
  • Bersedia mengikuti Ikatan Dinas & pendidikan di Jakarta
  • Bersedia untuk penempatan cabang di seluruh Indonesia
  • Berdedikasi, memiliki integritas, loyalitas yang tinggi, cekatan, kreatif, self motivated, good on teamwork, dan eager to learn

Benefit:
  • Benefit Package di atas rata-rata karyawan biasa
  • Percepatan Karier & Selama masa pendidikan di berikan uang saku 
  • Selama masa pedidikan semua kebutuhan & akomodasi di tanggung perusahaan


Cara Melamar Pekerjaan PT TelkomTelstra

Apabila anda memenuhi kualifikasi pada Loker PT TelkomTelstra, segera kirimkan berkas lamaran anda pada email berikut:

Email : careers@telkomtelstra.co.id
tulis Kode Pekerjaan di baris subjek email
Harap dicatat bahwa setiap aplikasi tanpa kode pekerjaan tidak akan diproses
Batas Lamaran : 15 Juli 2016