.

Lowongan Kerja BUMN PT Dirgantara Indonesia Terbaru 2016

Lowongan Kerja Terbaru Dirgantara Indonesia (Persero) 2016 - Kerjah sebagai media penyaji info Lowongan Kerja Terbaru 2016 Indonesia saat ini menghadirkan informasi terkini kesempatan berkarir dan bergabung bersama PT Dirgantara Indonesia (Persero) atau Indonesian Aerospace Inc. adalah salah satu perusahaan BUMN yang bergerak di bidang kedirgantaraan di Indonesia

Profile PT Dirgantara Indonesia (Persero)

Dirgantara Indonesia (Persero) adalah industri pesawat terbang yang pertama dan satu-satunya di Indonesia dan di wilayah Asia Tenggara. Perusahaan ini dimiliki oleh Pemerintah Indonesia.

Dirgantara Indonesia tidak hanya memproduksi berbagai pesawat tetapi juga helikopter, senjata, menyediakan pelatihan dan jasa pemeliharaan (maintenance service) untuk mesin-mesin pesawat. Dirgantara Indonesia juga menjadi sub-kontraktor untuk industri-industri pesawat terbang besar di dunia seperti Boeing, Airbus, General Dynamic, Fokker dan lain sebagainya.

Sejarah berdiri PT Dirgantara Indonesia (Persero)

Didirikan pada 26 April 1976 dengan nama PT. Industri Pesawat Terbang Nurtanio dan BJ Habibie sebagai Presiden Direktur. Industri Pesawat Terbang Nurtanio kemudian berganti nama menjadi Industri Pesawat Terbang Nusantara (IPTN) pada 11 Oktober 1985. Setelah direstrukturisasi, IPTN kemudian berubah nama menjadi Dirgantara Indonesia pada 24 Agustus 2000.

Baca Lowongan Kerja lainnya: PT Unilever Indonesia

Logo PT Dirgantara Indonesia (Persero)

Lowongan Kerja Terbaru Dirgantara Indonesia (Persero)

saat ini membuka Lowongan Kerja Terbaru BUMN Maret 2016 untuk beberapa posisi dengan kualifikasi sebagai berikut:


Karyawan - Dirgantara Indonesia (Persero)


Persyaratan:
  • Usia maksimal 27 tahun (s/d 31 Maret 2016)
  • S1 dari Jurusan Teknik Telekomunikasi.
  •  IPK akreditasi A min. 2.75 atau akreditasi B min. 3.00
  • Diutamakan laki-laki

Berkas yang harus dilampirkan antara lain:
  • Scan (photo Copy) ijazah, daftar riwayat hidup (CV), transkip nilai, sertifikat training, sertifikat TOEFL
  • Scan KTP dalam format pdf/jpeg
  • Pas Photo dalam format jpg/png


Cara Melamar:
Segera kirimkan berkas lamaran anda (lihat atas) pada email berikut:

Email : recruitment@indonesian-aerospace.com
Subjek: “Pelamar S1 Maret 2016 Nama Universitas"
Batas Lamaran : 03 Maret 2016 s/d 07 Maret 2016