Lowongan Kerja Terbaru Sigma Cipta Caraka 2016
Kerjah sebagai media penyaji info Lowongan Kerja Terbaru Indonesia saat ini menghadirkan informasi terkini kesempatan berkarir dan bergabung bersama PT Sigma Cipta Caraka atau biasa dikenal dengan Telkomsigma merupakan sebagai market leader Full IT Solutions dengan pengalaman lebih dari 24 tahun di Indonesia.Profile PT Sigma Cipta Caraka
Telkomsigma adalah perusahaan penyedia layanan ICT (Informatika, Komunikasi, dan Teknologi) terkemuka di Indonesia.Bisnis portofolio telkomsigma mencakup 5C : Cloud Computing, Care Managed Services, Customed Software & e-Platforms, Core system for Business Solutions, dan Consulting & System Integrator. Dengan jumlah loyalitas klien dari berbagai industri yang terus meningkat dari tahun ke tahun, telkomsigma siap menjadi mitra teknologi strategis dalam mendukung pertumbuhan bisnis klien.
Sejarah berdiri PT Sigma Cipta Caraka
Telkomsigma didirikan pada tahun 1987, dan memulai bisnisnya dengan menjadi bisnis partner IBM, sekarang Telkomsigma menjadi market leader pada layanan Managed Services di Indonesia.Sejak tahun 2010, telkomsigma resmi menjadi 100% anak perusahaan PT Telekomunikasi Indonesia (TELKOM) melalui PT Multimedia Nusantara (METRA). telkomsigma siap mendukung visi TELKOM sebagai penyedia layanan TIME (Telecommunication, Information, Media, dan Edutainment), khususnya bidang “Information”, terdepan di Indonesia.
Loker PT Sigma Cipta Caraka 2016 saat ini kembali membuka untuk beberapa posisi dengan kualifikasi sebagai berikut:
Project Administrator
Requirements:
- Background in D3/S1, especially in administration in IT area.
- Holds around 1-2 years in the related area.
- Able to work independently with minimum supervision.
- Good and through in details and tough.
- Technical expertise in Microsoft Excel, Words, Power Point, and Vasio.
- Good level in English language.
- Placement at Sigma Inno Office Jakarta.
Segera kirimkan berkas lamaran anda pada url berikut:
http://recruitment.telkomsigma.co.id/index.php/onlinereg/147
Batas Lamaran : 25 Februari 2016